Wakil Bupati H. Haryanto, Dengan Rp 63 Masyarakat Dapat Kuliner

oleh -580 views
oleh

Lahat, IN Dalam rangka perayaan HUT BSB Ke-63, Bank Plat Merah Cabang Lahat menyajikan menu kuliner seharga Rp.63 bagi masyarakat Kabupaten Lahat dan ASN. Wakil Bupati H. Haryanto, SE MM MBa, hadir turut memeriahkan acara tersebut.

(alt="") wakil bupati H haryanto

Kegiatan yang dilaksanakan dihalaman parkir Pemerintah Kabupaten Lahat tersebut sekaligus mengenalkan aplikasi Link BSB via Android. Senin, 26/10/2020.

Pimpinan BSB cabang Lahat Taufik mengatakan, kegiatan festival kuliner ASN merapakan salah satu rangkaian kegiatan menjelang HUT BSB Ke-63. Sehingga dengan aplikasi BSB mobile masyarakat penilik rekening atau ATM BSB akan mendapat kan pelayanan kemudahan dalam setiap tranksi yang hendak dilakukan.

Baca Juga :  SIRA Desak Kejati Sumsel Audit Kerusakan Lingkungan dan Kerugian Negara oleh Prima Lazuardi Nusantara

“Masyarakat bisa men Doawnload melalui aplikasi Playstore, dengan aplikasi mobile tidak hanya bisa melayani transaksi melainkan warga juga bisa menyampaikan setiap keluhan melalui android,” ujarnya.

Sementara itu Wakil Bupati H. Haryanto, SE MM MBa didampingi Sekda H. Januarsyah Hambali, MM menuturkan, sangat mengapresiasi dengan langkah dan terobosan yang dilakukan BSB Lahat, karena dengan aplikasi yang ditawarkan, maka segala kemudahan pelayanan akan dapat dinikmati pelanggan BSB.

Baca Juga :  Mutasi Kepsek,Mahasiswa UNISKI Pertanyakan Dugaan Pungli Oknum Diknas OKI Diforum HAKORDIA 2023

“Hal inikah yang kami harap kan kepada seluruh Stackholder yang ada, jika bisa mudah kenapa harus susah. Hadirnya aplikasi Mobile maka semua kemudahan pelayanan akan bisa dinikmati pemilik rekening BSB,” pungkasnya. Rio